Migrasi AD 1# Install dan Konfigurasi Active Directory Windows Server 2008

konfigurasi AD pada windows server 2008 dan windows server 2012 sama saja. cuman yang berbeda hanya tampilan saja.

Topologinya seperti gambar diatas. Jadi tujuan nya yaitu mengubah master yang ada di AD1-MASTER ke AD2-secondary. AD1-MASTER menggunakan windows server 2008 dan AD2-secondary menggunakan windows server 2012


Step :

  1. install dan konfigurasi AD windows server 2008
  2. update schema windows server 2008
  3. add secondary Active Directory AD2-secondary ke AD1-MASTER
  4. update domain dan forest function level windows server 2008
  5. migrasi master ke AD2-secondary 

install AD windows server 2008

1. install dan setting ip address. ip AD1-MASTER 10.10.10.4/24
2. buka server manager. bagian kanan ada add tools. next
3. kemudian checklist pada Active Directory Domain Services

4. kemudian konfirmasi. install

5. tunggu sampai selesai

konfigurasi AD windows server 2008

1. Buka Active Directory. bagian atas klik run the Active Directory
2. muncul pop up. next

3. pilih create new domain in a new forest, next

4. masukkan domain. usahakan FQDN. domain kali ini srvcloud.net

5. netbios biarkan sama saja dengan domain
6. kemudian pilih next saja, biarkan default 2003

7. checklist DNS

8. biarkan path default

9. masukkan password, next sampai proses terinstall
10. akan muncul pop up finish, tunggu server sampai restart

Post a Comment

0 Comments